ALAT DISTILASI SEDERHANA BERBASIS BARANG BEKAS

Abstract: Telah dikem­bang­kan alat distilasi sederhana berbasis barang bekas yang digunakan untuk kegiatan praktikum distilasi di sekolah dengan menggunakan metode penelitian dan pengem­bangan. Uji coba keberfungsian alat dilakukan pada mahasiswa Pen­didik­an Kimia Unila dan uji coba lapangan dilaksanakan di SMP Negeri 8 Bandar Lampung.  Hasil uji menyatakan bahwa keberfungsian alat, respon guru dan res­pon siswa memperoleh persentase 100%.  Berdasarkan persentase tersebut maka alat distilasi sederhana berbasis barang bekas yang dikembangkan telah berfungsi dengan baik dan layak digunakan dalam kegiatan pembelajaran di sekolah dengan kategori sangat tinggi.
Kata kunci:  alat distilasi sederhana, barang bekas, praktikum
Penulis: Ari Budiyanto, Noor Fadiawati, Lisa Tania, M. Mahfudz Fauzi S.
Kode Jurnal: jpkimiadd150539

Artikel Terkait :