POTENSI KITOSAN SEBAGAI AGEN ANTIOKSIDATIF PADA HEPAR YANG DIINDUKSI PLUMBUM

ABSTRACT: Peningkatan industri saat ini berdampak pula pada meningkatnya polusi udara, salah satunya plumbum (Pb). Pb merupakan salah satu logam toksik yang dalam kadar tertentu dapat membahayakan tubuh. Dalam tingkat sel, Pb dapat menyebabkan stress oksidatif dengan peningkatan ROS (Reactive Oxygen Spesific). Hepar adalah salah satu organ yang dapat terkena dampaknya. Kelebihan dari ROS dapat diturunkan dengan antioksidan. Kitosan, turunan kitin, merupakan ekstrak kulit krustasea. Gugus amino (NH2) dan gugus hidroksil (OH) di dalam kitosan merupakan kunci gugus fungsional adalah kunci dari aktifitas antioksidan pada kitosan.
Kata Kunci: Hepar, Kitosan, Plumbum
Penulis: Debby Aprilia
Kode Jurnal: jpkedokterandd150686

Artikel Terkait :