MENINGKATKANKEMAMPUAN MENYIMAK TENTANG MENGENAL HURUF ABJAD MELALUI MEDIA AUDIO PEMBELAJARAN INTERKTIF PADA ANAK KELOMPOK A

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aktivitas anak dan tingkat efektivitas penerapan media audio pembelajaran interaktif dalam meningkatkan kemampuan menyimak tentang mengenal huruf abjad pada anak kelompok A Tk Dharma Wanita Pandanarum. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian tindakan kelas. Hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan kemampuan menyimak tentang mengenal huruf abjad melalui media audio pembelajaran interaktif sebesar 42 % berdasarkan evaluasi hasil dari sklus I dan siklus II.
Kata Kunci: Menyimak, media audio, pembelajaran Interaktif, anak usia dini
Penulis: Ida Suswati, Mas’udah
Kode Jurnal: jppaudsddd151387

Artikel Terkait :