Pemilihan Obat Penyakit Kulit Menggunakan Teknik Multi Attribute Decision Making

Abstrak: Pemilihan obat umumnya atas dasar resep seorang dokter. Penulis melakukan sebuah penelitian tentang pemilihan obat tanpa resep seorang dokter melainkan resep seorang apoteker secara khusus untuk penderita penyakit kulit yang merupakan penyakit yang sering menyerang masyarakat Indonesia. Obat wajib apotek (OWA), Obat Terbatas (OT), Obat Bebas (OB), Obat Keras (OK) merupakan jenis obat yang bisa dipilih oleh seorang apoteker. Pemilihan obat menggunakan sistem pendukung keputusan dengan metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Analytical Hierarchy Process (AHP). Dari hasil terbaik dan akurat yaitu menggunakan metode SAW. Perbandingan metode berdasarkan tingkat eror hasil akhir, proses penghitungan, tujuan algoritma untuk menentukkan alternatif dan kesesuaian data resep dari apoteker dengan hasil data sistem pendukung keputusan.
Kata Kunci: Apoteker, penyakit kulit, obat, metode
Penulis: Tijaniyah, Moechammad Sarosa,Dipl.Ing., MT
Kode Jurnal: jptlisetrodd160255

Artikel Terkait :